Pembentukan Organisasi Yang Memicu Perkembangan Karakter Remaja

avatar swaranews.com

Swaranews.com - Organisasi merupakan suatu bentuk persekutuan antara dua orang atau lebih yang bekerja bersama serta secara formal terikat dalam rangka pencapaian tujuan yang telah ditentukan dan dalam ikatan itu terdapat seorang atau sekelompok orang yang disebut bawahan.

Dalam suatu organisasi terdapat orang yang disebut Ketua/Pemimpin yang memiliki kuasa tertinggi. Organisasi itu dapat dikatan baik dan stabil apabila pemimpinnya memiliki visi dan misi yang jelas, serta dapat memanfaatkan seluruh anggotanya dengan bijak tanpa adanya paksaan dan juga ketua/pemimpin harus lebih terbuka kepada anggotanya.

Baca Juga: 215.646 Pelajar Surabaya Sudah Gunakan Katepay, Jajan di Kantor Sekolah Cukup dengan Uang Elektronik

Sehingga para anggota lebih mengabdikan diri mereka dengan sepenuhnya. Begitu pula sebaliknya jika ketua tidak memiliki jiwa pemimpin yang bijak dan tidak terbuka kepada anggotanya maka bisa dikatakan organisasi tersebut tidak stabil karena tidak memiliki pandangan yang sama yakni tujuan untuk mencapai sesuatu.

Organisasi ini memiliki konsep dasar membentuk Kerjasama,kepercayaan serta karakter setiap anggotanya.

Dalam konsep dasar organisasi terdapat keterkaitan juga dengan perilaku organisasi ini, bagaimana perilaku organisasi ini bisa dikatakan baik ?, organisasi dengan perilaku yang baik memiliki aturan-aturan yang mengendalikan dan dikendalikan oleh setiap anggotanya dengan tujuan agar organisasi dapat terorganisir untuk mencapai tujuan, tidak lupa dengan kalimat saling membantu dan bekerja sama.

Baca Juga: 4.396 Siswa Berebut Beasiswa Penghafal Kitab Suci, Wali Kota Eri: Tiap Tahun Antusiasme Meningkat

Organisasi Karang Taruna yang selalu memeriahkan acara desanya ini didukung oleh Kepala Desa yang bertanggung jawab dalam apa yang akan dilakukan organisasi tersebut dan juga mendanai organisasi.

Tahun 2022 organisasi Karang Taruna ini menorehkan pencapaian yang memuaskan yakni  “Desa dengan Lingkungan Bersih dan Kreatif “ dalam lomba kebersihan lingkungan desa tingkat kecamatan.

Baca Juga: Pemkot Surabaya Buka Pendaftaran Siswa Inklusi dengan Sistem Zonasi

Dengan bangga, Fiky selaku Kepala Desa memberi mereka penghargaan kepada seluruh anggota organisasi ini serta memberi pesan agar kedepannya dapat membanggakan dan memajukan Desa.

Saran : Dalam berorganisasi kita harus benar-benar memperhatikan tujuan, memiliki visi dan misi yang jelas. Memilih ketua atau pemimpin yang mempunyai kebijaksanaan dalam memimpin. Berorganisasi juga mengesampingkan kepentingan pribadi demi kepntingan bersama dalam mencapai tujuan yang berarti tidak boleh egois.

Editor : redaksi